Sabtu, 15 Oktober 2011

Tes Kebijaksanaan Anda!!!



Salam kata bijak Pembukaan buat agan sekalian :

Kita tidak bisa menjadi bijaksana dengan kebijaksanaan orang lain, tapi kita bisa berpengetahuan dengan pengetahuan orang lain.

Kita bisa bukan hanya karena kita pandai, namun kita bisa karena kita biasa melakukannya.

Spoiler for CIKIBROOT:
Saat menghadapi kesulitan, beberapa orang tumbuh sayap, sedang yang lain mencari tongkat penyangga.

Sesungguhnya masih banyak orang di dunia yang lebih susah dari kita, maka hentikanlah segala keluhan kita dan bersyukur terhadap apa yang kita punya.

Semoga Kata Bijak itu dapat menjadi Modal untuk menjawab tes ini.

Test
-Ada Seorang bapak yang berprofesi sebagai Tukang Becak yang Berkehidupan Sederhana atau bisa dikatakan kalangan bawah.

Next
-Beliau Selama beberapa hari Belum Mendapatkan Uang yang cukup.

KASUS1:
- Beliau mempunyai Seorang anak yang sedang sakit sakitan dan belum makan selama beberapa hari.

KASUS2:
- Suatu Hari Dia berpikir bagaimana supaya anak nya bisa makan dan berobat,dan akhirnya ada satu kesempatan di hadapannya,di sebuah toko yang sepi,ada sebuah tabung gas,dia dihadapkan dengan pilihan,MENCURI demi membiayai anaknya ATAU TIDAK MENCURI namun tetap terbebani.

http://www.kaskus.us/showthread.php?t=10784513

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Best Web Hosting